Tujuan kumpulan puisi online PBKS ini diwujudkan adalah untuk memartabatkan bahasa melayu kebangsaan dan bahasa nusantara di samping mengeratkan silaturrahim dan ukhuwah dalam dunia penulisan melayu nusantara di maya.Salam persaudaraan serumpun buat semua.

Pihak kami sangat menghargai karya-karya yang dikongsikan di sini. Oleh yang demikian,sebarang pengeluaran semula karya haruslah merujuk dan mendapat keizinan pihak admin terlebih dahulu.

Bossanova 1



Puan
Nada Bossanova melenggok
Berjalan lembut di atas kristal
mendesah, merayumu
Mengajak kita berdua
Untuk beranjak ke bulan

Puan
mari kita menari
Diantara kerlip bintang
dengan iringan lentik Bossanova
"Kuingin selalu bersamamu"
Itukah yang ingin kau katakan?

Bossanova mengalun lembut
seiring desahmu
saat kubisikan, "Love you.."
pam..pam..pam..
Kita berdua melayang di atas bulan

No comments:

Post a Comment